Info Loker Serang – PT. Krakatau Steel (Persero) adalah perusahaan industri yang memproduksi baja terbesar di negara Indonesia. Perusahaan ini merupakan anggota dari perusahaan Badan Milik Negara (BUMN) yang belokasi di Banten ini berdiri pada tanggal 31 Agustus 1970. Produk yang di hasilkan oleh PT Krakatau Steel adalah baja berupa lembaran panas, baja lembaran dingin, dan baja batang kawat. Hasil produk ini yang pada umumnya merupakan bahan baku untuk industri lanjutannya. Proses produksi baja di PT Krakatau Steel dimulai pada pabrik besi dengan gas alam. Hail produksi yang berupa besi spons ini selanjutnya dilebur bersama dengan besi bekas (scrap) pada proses pembuatan baja yaitu pebrik baja slab dan pabrik baja billet.
PTKrakatau Steel memiliki proses pembuatan baja tersebut menggunakan tekhnologi dapur busuk listrik yang dilanjutkan dengan proses pengecoran yang dilakukan secara kontinyu. Setelah dilakukan pengecoran tersebut hasil dari pengecoran tersebut diolah menjadu baja slab dab baja billet. Baja slab dicanai dalam kondisi panas pada pabrik baja lembarab canai panas menjadi baja lebaran panas berupa coil, strip, maupun plat. Sebagian baja lembaran panas ini langsung dijual ke konsumen atau di proses lebih lanjut di fasilitas produksi lainnya yaitu pabrik baja lembaran canai dingi.
PT Krakatau Steel saat ini sedang membuka kesempatan karir bagi kalian semua untuk mengisi posisi sebagai :
Sales
Kualifikasi :
- Warga Indonesia
- Laki-Laki / Perempuan
- Usia mulai 30 – 38 tahun (by Agustus 2019)
- Pengalaman minimal 2 tahun dengan pengalaman yang relevan
- Pengalaman dalam penjualan dan pemasaran produksi baja sperti industri otomotif / konstruksi/pipa & tabung proyek pribadi dan pembuatan lainnya
- Bisa bahasa Inggris baik lisan atau tulisan
- Memiliki Kamampuan komunikasi yang baik
- Penempatan di Jabodetabek
Persyaratan :
- Surat Lamaran
- CV
- Fotocopy KTP
- Ijazah
- Pas Foto ukuran 4×6
Jika anda memenuhi kualifikasi untuk mengisi lowongan kerja di PT. Krakatau Steel silahkan kirimkan lamaran anda dengan klik link di bawh ini.